Materi Study Group Backend Lab RPL Telkom University

Materi yang akan dipelajari pada SG minggu ke-empat ini adalah tentang ORM atau Object Relasional Mapping Pada Node.js Menggunakan Library Sequelize dan menggunakan DBMS MySQL sebagai media penyimpanan datanya.

Kenapa perlu ORM ?

Ini sama aja seperti pertanyaan kenapa harus pake motor buat beli makanan misalnya padahal bisa juga kan jalan, ok jadi intinya kita menggunakan ORM seperti Sequelize ini untuk mempercepat proses pengerjaan aplikasi nya.

Jadi dengan menggunakan ORM ini bisa memudahkan hidup kalian sebagai seorang backend developer ketika akan membuat sebuah aplikasi berbasis Node.js

results matching ""

    No results matching ""